PESAN SEGERA

Dengan 50rb dapatkan : 1 ASKEP atau, 2 SAP+2Leaflet, atau 2 Artikel, atau 3 Askep Persentation dan Terima Pesanan

Sunday, May 12, 2013

Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Chronic Obstructive Pulmonary Desease (COPD)

DUNIA KEPERAWATAN | 1:18 PM |

SATUAN PENYULUHAN


1.      Topik                     :  Perawatan PPOK di Rumah
2.      Sub topik               :
1.            Pengertian PPOK
2.            Penyebab PPOK
3.            Tanda dan gejala PPOK
4.            Perawatan PPOK di rumah
3.      Waktu                   : Pukul 09.00  s.d  09.30 WIB
Hari/tanggal          :
Tempat                  :
4.      Sasaran                 : Keluarga Tn. A
5.      Penyuluh              :
6.      Tujuan                  
Umum                   : Setelah di berikan pendidikan kesehatan selama 1x45 menit, keluarga Tn. A dapat memahami tentang PPOK dan cara perawatannya di rumah.
Khusus                  :
1.        Keluarga mampu menyebutkan kembali pengertian PPOK
2.        Keluarga mampu menyebutkan kembali penyebab PPOK
3.        Keluarga mampu menyebutkan kembali tanda dan gejala PPOK
4.        Keluarga mampu mendemontrasikan cara perawatan PPOK di rumah.
  1. Isi materi         : Terlampir
  2. Metoda            : Ceramah, diskusi dan demonstrasi.
  3. Media              : Lembar balik  (terlampir)
  4. Referensi         : Corwin J Elizabeth. 2001. Patofisiologi.EGC: Jakarta.
  5. Kegiatan penyuluhan :
No
Waktu
Tahapan Kegiatan
Kegiatan
Penyuluh
Sasaran
1




2

3




4



5

6
5 menit




10 menit

10 menit




10 menit



5 menit

5 menit
Pembukaan

o  Perkenalan

Pelaksanaan
o  Penyampaian materi
o  Demonstrasi cara perawatan PPOK dirumah

o  Redemonstrasi perawatan PPOK di rumah
o  Tanya jawab

Penutup
Mengucapkan salam
Memperkenalkan diri

Menjelaskan

Menjelaskan cara perawatan penderita PPOK dirumah

Menilai keterampilan peserta

Bertanya
Menjawab
Menutup acara dengan mengucapkan salam
Menjawab salam
Memperhatikan


Memperhatikan

Memperhatikan dan demonstrasi


Mempraktekan cara perawatan PPOK di rumah
Menjawab
Bertanya
Menjawab salam

  1. Evaluasi
1)      Apakah Keluarga mampu menyebutkan kembali pengertian PPOK?
2)      Apakah Keluarga mampu menyebutkan kembali penyebab PPOK?
3)      Apakah Keluarga mampu menyebutkan kembali tanda dan gejala PPOK?
4)      Apakah Keluarga mampu mendemontrasikan cara perawatan PPOK di rumah.?


Lampiran Materi Penyuluhan

Perawatan PPOK di rumah

Pengertian
PPOK adalah kumpulan penyakit2 paru yang menyebabkan gejala obstruksi saluran napas didalam paru dan berlangsung kronis atau menahun.

Penyebab
*      Merokok
*      Polusi udara atau lingkungan
*      Alergi kronis pada saluran napas
*      Infeksi saluran napas kronis atau berulang
*      Umur, jenis kelamin (predisposisi\)

Tanda dan gejala
r  Sesak napas
r  Bentuk dada barel chest
r  Clubbing finger
r  Hipersonor dada kanan dan kiri
r  Ekspirasi panjang
r  Ronkhi atau wheezing positif
r  Bunyi jantung agak jauh

Perawatan PPOK  di rumah:
Ø  Melakukan aktivitas perawatan diri
Ø  Menngkatkan immunitas
Ø  Menjaga lingkungan agar bebas dari polusi
Ø  Tidak merokok
Ø  Pengeluaran sekresi bronkial dengan cara: postural drainage, clapping, vibrasi dan latihan batuk efektif.

Postural drainage
Pengeluaran sekret dengan prinsip gravitasi bumi
Caranya:
Posisikan klien sesuai bagian paru yang mengandung banyak sekret(utk m’bersihkan paru kanan maka klien miring kiri dan begitu jg sebaliknya),lanjutkan dengan prosedur clapping dan vibrasi, lakukan 10-15 menit

Clapping dan vibrasi
Caranya:
Atur posisi klien, duduk atau miring. Menepuk punggung dengan kedua tangan masing2 sisi 30x tepukan, sampai ada rangsangan batuk. Vibrasi dilakukan dgn cara melakukan getaran2 lembut disamping depan cekungn iga saat klien menarik napas dalam.

Batuk Efektif
Caranya:
Anjurkan klien menarik napas dalam, tahan selama 3 detik dan batukkan…... Sekret ditampung dalam sputum pot

Postural drainase, clapping,vibrasi dan batuk efektif dilakukan secara berurutan sbg suatu paket manajemen pengeluaran sekret. 

No comments:

Post a Comment

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

Search